Errata

Mengenal Apa Itu Red Hat Errata Di Sisi Security

Teman-teman pasti sudah lebih familiar dengan CVE, CWE, CVSS, dan standar penamaan kerentanan yang ada. Pada artikel kali ini, kita akan membahas sedikit tentang Errata dari Red Hat. Seperti standar penamaan dan pengklasifikasian dari OWASP atau organisasi dan atau foundation lainnya, Errata menjadi sebuah standar penamaan khusus dari organisasi Red Hat. So, mari kita mengenal…

Read More

Mengenal XXE XML External Entity Injection

A. Apa itu XML? Untuk mengenal XXE, kita perlu mengenal XML dahulu. Extensible Markup Language (XML) adalah bahasa markup dan format file untuk menyimpan, mentransmisikan, dan merekonstruksi data arbitrer. XML mendefinisikan seperangkat aturan untuk meng-encoding dokumen dalam format yang dapat dibaca manusia dan dapat dibaca mesin. Tujuan desain XML menekankan kesederhanaan, umum, dan kegunaan di…

Read More